Pemeriksaan Kesuburan

pemeriksaan kesuburan

Infertilitas

 

Perjalanan kesuburan setiap orang tentu berbeda. Ada pasangan dengan mudahnya  mendapatkan keturunan. Sebagian lainnya harus berjuang untuk mendapatkan Buah Hati. Infertilitas disebabkan oleh berbagai masalah pada sistem reproduksi wanita sekitar 30% kasus dan 30% kasus lainnya karena infertilitas pria. Sementara 30% kasus lainnya karena kombinasi dari faktor pria dan wanita, dan 10% kasus sisanya tidak dapat dijelaskan. 

 

Baca Juga: Kenali Infertilitas pada Wanita

seputar kesuburan

Pemeriksaan Kesuburan

 

Pemeriksaan kesuburan dimulai dengan meninjau riwayat kesehatan dan pemeriksaan fisik secara menyeluruh terhadap kedua pasangan.  Cukup dengan memahami tubuh Anda dan mengetahui kesehatan reproduksi pasien lebih cepat, maka dapat meningkatkan peluang memiliki anak.

 

Baca Juga: Belum Hamil? Yuk, Lakukan Pemeriksaan Kesuburan

 

Konsultasi tindak lanjut dengan spesialisasi kesuburan sangat penting, mereka akan membantu dan membuat rekomendasi mengenai perawatan yang perlu Anda lakukan. Hanya dengan melakukan pemeriksaan kesuburan  memberi Anda kepercayaan diri untuk terus mencoba dan mendapatkan peluang memiliki anak.  Jika Anda belum pernah menjalani tes apa pun, kami dapat membantu. Bicarakan dengan spesialis kesuburan kami untuk merencanakan program kehamilan.

buat janji dokter
Kontak Kami Via WhatsApp

Layanan Lainnya:

Artikel Lainnya: